Total Tayangan Halaman

Kamis, 28 April 2011

NASIHAT RASUL KEPADA PARA REMAJA

Dari Ibnu Abbas RA, katanya: Pada suatu hari aku berada dibelakang Rasulullah SAW (boncengan), lalu baginda bersabda: Wahai anak, peliharalah Allah nescaya (Dia) akan memelihara kamu, peliharalah Allah nescaya (Dia) akan berada dihadapan kamu, dan jika engkau memohon maka memohonlah kepada Allah, dan jika engkau meminta pertolongan maka mintalah pertolongan kepada Allah, dan ketahuilah bahawa sekiranya umat berkumpul (bersepakat) untuk memberikan suatu manfaat kepadamu, nescaya mereka tidak akan mampu berbuat demikian melainkan dengan sesuatu yang telah ditetapkan (ditakdirkan) oleh Allah, dan sekiranya umat berkumpul (bersepakat) untuk mendatangkan bencana keatas kamu, nescaya mereka tidak akan mampu berbuat demikian melainkan dengan sesuatu yang telah ditetapkan (ditakdirkan) oleh Allah. Dan telah diangkat segala pena dan telah kering segala buku.
(Hadis Hasan Sahih Riwayat Iman Tarmidzi)
SYARAH AL HADIS :
Peliharalah Allah, nescaya (Dia) akan memelihara kamu.
Maksudnya: Kita hendaklah sentiasa memelihara hukum hakam Allah, hak Allah, perintah Allah dan larangan Allah. Iaitu dengan mengerjakan suruhan-Nya dan menjauhi larangan-Nya.Amalan wajib yang paling utama agar dipelihara ialah ibadah solat. Dan juga termasuk kedalam makna pemeliharaan ini ialah kita mesti memelihara anggota badan kita daripada melakukan perkara perkara haram. Dan diantara hadis yang menyebut tentang pemeliharaan ini, ialah:
Ertinya: Barangsiapa yang memelihara apa yang terdapat diantara dua janggutnya (iaitu mulutnya) dan apa yang terdapat diantara dua kakinya (iaitu kemaluannya) maka dia masuk syurga. (Hadis dari Abi Hurairah).
Ringkasnya, ada dua makna yang dimaksudkan dengan memelihara Allah iaitu:
Memelihara hukum hakam yang berhubungan dengan amalan-amalan hati seperti keimanan (akidah), keikhlasan, rasa takut, cinta, harap dan sebagainya. Begitu juga seperti memelihara hati dari daripada segala jenis penyakitnya. Maka memelihara amalan hati ini adalah lebih penting dari memelihara amalan yang tidak bersangkutan dengan hati. Memelihara hukum hakam yang bersangkutan dengan amalan anggota yanq zahir. Apakah amalan itu membawa kepada kebaikan agamanya seperti solat, menutup aurat dan sebagainya atau yang dapat membawa kepada kebaikan dunianya iaitu muamalat atau aktibiti yang mendatangkan faedah.

Sabtu, 16 April 2011

Kuliah Tafsir tentang Manusia


Tiga Tahapan Bayi Dalam Rahim



Dalam ayat ke-6 surat Az Zumar, disebutkan bahwa manusia diciptakan dalam rahim ibu dalam tiga kegelapan. Embriologi modern telah mengungkap bahwa perkembangan ebriologi bayi terjadi pada tiga daerah yang berbeda dalam rahim ibu.
Dalam Al Qur'an dipaparkan bahwa manusia diciptakan melalui tiga tahapan dalam rahim ibunya.
"... Dia menjadikan kamu dalam perut ibumu kejadian demi kejadian dalam tiga kegelapan. Yang (berbuat) demikian itu adalah Allah, Tuhan kamu, Tuhan yang mempunyai kerajaan. Tidak ada Tuhan (yang berhak disembah) selain Dia; maka bagaimana kamu dapat dipalingkan?" (Al Qur'an, 39:6)
Sebagaimana yang akan dipahami, dalam ayat ini ditunjukkan bahwa seorang manusia diciptakan dalam tubuh ibunya dalam tiga tahapan yang berbeda. Sungguh, biologi modern telah mengungkap bahwa pembentukan embrio pada bayi terjadi dalam tiga tempat yang berbeda dalam rahim ibu. Sekarang, di semua buku pelajaran embriologi yang dipakai di berbagai fakultas kedokteran, hal ini dijadikan sebagai pengetahuan dasar. Misalnya, dalam buku Basic Human Embryology, sebuah buku referensi utama dalam bidang embriologi, fakta ini diuraikan sebagai berikut:

JADWAL PERKULIAHAN SEMESTER 2


SENIN
07.30-09.30 :: 6.01-6.02 :: Ulumul hadits (3sks,Mohammad Aswad)
10.50-12.20 :: 7.22 :: Bahasa Indonesia (2sks, Fitria ZA)
13.00-14.30 :: 7.20 ::Aplikasi Komputer (2sks,Dedi F)

SELASA
07.30-09.00 :: 5.20 :: Bahasa Arab II (2sks,Harun Asfar)
10.50-12.20 :: 5.15 :: Ushul Fiqh (2sks, Mahmud Jalal)

RABU
09.10-10.40 :: 7.20 :: Tafsir (2SKS, Masran)
10.50-12.20 :: 5.20 :: Bahasa Inggris II (2sks, Asriati Jamil)
13.00-14.30 :: Teater6 :: Ilmu Alamiah Dasar (2sks, Ellies Sukmawati)

KAMIS
 11.30-13.00 :: 5.15 :: Psikologi (2sks, Faisal Rahmat)

Bismillah,...

KPI 2 A,...is the best sebuah julukan yang pantas buat kelas ini..
sesuai dengan nama blog ini..kelas KPI 2 A telah menunjukkan eksistensinya di antara kelas-kelas KPI yang ada di Fakultas Dakwah dan Komunikasi..
Mahasiswanya yang berasal dari berbagai daerah di Nusantara..dari Ujung Timur sampai ujung Barat Indonesia..
Selamat berjuang kawan,..satu kata terakhir..Kita Pasti Bisa, now or never